Pengumuman, Waduh, Wall to Wall udah Gak Bisa Lagi ya ? ini Gara" ada Kebijakan Facebook untuk Mengalihkan Live Stream Menjadi Comment Box, Tapi Jangan Khawatir.. Update Status Via Blackberry dan yg lain masih Bisa koq, Mau tau apaan sih Comment Box itu ? Bisa Dilihat Disini, Nah, kalo ada Saran" ttg Gimana cara nge-akalin wall to wall, silahkan Contact Mimin di Facebook Disini atau Twitter @HzCrash, atau Bisa Lewat Fanspage WI Di Disini, Trima Kasih

Tutorial Cara Membuat Blog Di Blogger Untuk Pemula - Bergambar

Penulis on Rabu, 11 Januari 2012

Cara membuat blog gratisan di Blogger Blogspot panduan tutorial praktis bikin blog dalam 5 menit bagi pemula

Membikin blog di blogger.com / blogspot sungguh sangat mudah karena blogger.com milik Google.com. Karena itu apabila Anda sudah punya email gmail.com, Anda tinggal langsung daftar di blogger.com. Singkatnya ikuti langkah singkat berikut:

1. Kunjungi www.blogger.com
2. Masukkan account Gmail di “nama pengguna (Email)” dan password di “Kata Sandi”. Lihat gambar 1.

Kalau belum punya Gmail, daftar dulu di Gmail.com, atau di Yahoomail.com.
a. Isi “Nama Tampilan” di kotak. Contoh: Nama Saya
b. Kasih tanda tik (check) pada “Penerimaan Persyaratan”
c. Klik “Lanjutkan”. Lihat gambar 2.



3. Pada “Judul Blog” -> isi dengan Judul yang diinginkan. Contoh Watching Information
4. Pada “Alamat Blog” -> isi dengan alamat URL. Contoh, watchinginfo.
Jangan lupa klik “Cek Ketersediaan” untuk mengetahui apakah alamat URL yang dipilih belum ada yang punya. Coba buat alamat lain kalau alamat tidak tersedia. Lihat gambar 3.


5. Klik “Lanjutkan”
6. Pada “Pilih Sebuah Template” klik “Lanjutkan” (Gambar 4)



7. “Blog Anda Telah Diciptakan!” -> Anda sudah berhasil membuat blog (Gambar 5)

8. Klik “Mulai Blogging” untuk menulis artikel.
9. Di “Judul” isi kotak dengan judul artikel yang akan ditulis. Contoh: Menulis di Blog

10. Isi kotak di bawahnya dengan artikel. Sebagai contoh, Anda bisa meng-copy dari watchinginfo.blogspot.com .. Lihat gambar 6.





11. Klik “Mempublikaikan Posting”
12. Selamat! Anda berhasil membuat blog dan memposting Artikel. (Lihat gambar 7).



Catatan: Untuk memposting artikel berikutnya, Anda tinggal mengklik menu “Posting”.  Untuk mengedit tulisan tinggal klik “Edit Posting”

sumber : http://www.nursohib.web.id/tutorial-bergambar-cara-membuat-blog-di-blogger-com-blogspot.php



Anda sedang membaca artikel tentang Tutorial Cara Membuat Blog Di Blogger Untuk Pemula - Bergambar dan anda bisa menemukan artikel Tutorial Cara Membuat Blog Di Blogger Untuk Pemula - Bergambar ini dengan url https://watchinginfo.blogspot.com/2012/01/cara-membuat-blog-diblogger.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Tutorial Cara Membuat Blog Di Blogger Untuk Pemula - Bergambar ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Tutorial Cara Membuat Blog Di Blogger Untuk Pemula - Bergambar sumbernya.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Blog Ini Bersifat Do Follow yg Berarti dpt Memberikan Backlink Gratis Kpd Blog Anda Jika Berkomentar Dibawah ini :

"Komentar Harus Bersifat Membangun Dan Tidak Menjatuhkan akan Kami Hargai"